Membuat Judul dan Paragraf di HTML

Bagi anda yang baru mulai belajar web salam semangat. Jika anda suka menulis dan ingin dibaca orang tulisan anda. Anda bisa menuliskan tulisan anda di halaman web. Pada zaman dulu, mungkin anda harus menulis dan menerbitkan sebuah buku agar tulisan anda di baca. Sekarang, kita akan belajar bagaimana menulis di halaman website.

1. Cara Membuat Judul di HTML
Tag untuk membuat judul di html adalah tag heading <h...>. Tag heading terdiri dari tag <h1> sampai <h6>.


<h1> Ini adalah judul artikel 1</h1>
<h2> Ini adalah judul artikel 2</h2>
<h3> Ini adalah judul artikel 3</h3>
<h4> Ini adalah judul artikel 4</h4>
<h5> Ini adalah judul artikel 5</h5>
<h6> Ini adalah judul artikel 6</h6>

Ini adalah judul artikel 1

Ini adalah judul artikel 2

Ini adalah judul artikel 3

Ini adalah judul artikel 4

Ini adalah judul artikel 5
Ini adalah judul artikel 6
Sekarang untuk membuat rata kiri, rata kanan, atau rata kiri kanan gunakan properti align.

<h3 align="left"> Membuat Judul dan Paragraf di HTML</h3>
<h3 align="right"> Membuat Judul dan Paragraf di HTML</h3>
<h3 align="center"> Membuat Judul dan Paragraf di HTML</h3>
<h3 align="justify"> Membuat Judul dan Paragraf di HTML</h3>

Hasilnya:

Membuat Judul dan Paragraf di HTML

Membuat Judul dan Paragraf di HTML

Membuat Judul dan Paragraf di HTML

Membuat Judul dan Paragraf di HTML


2. Cara Membuat Paragraf di HTML
Untuk menyampaikan sebuah ide atau gagasan biasa dituliskan dalam paragraf. Paragraf satu dan lainya berpisah satu baris. Pragraf umumnya menggunakan perataan teks rata kiri, rata kanan, rata tengah, atau rata kirikanan. Tag yang digunakan untuk membuat paragraf adalah tag <p> yang berpasangan dengan tag </p>.

<p align="left">
Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar
barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat.
Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang
paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari
atas ke bawah, itu terserah anda.
</p>

Hasilnya:

Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat. Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari atas ke bawah, itu terserah anda.

<p align="right">
Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar
barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat.
Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang
paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari
atas ke bawah, itu terserah anda.
</p>

Hasilnya:

Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat. Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari atas ke bawah, itu
terserah anda.

<p align="center">
Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar
barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat.
Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang
paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari
atas ke bawah, itu terserah anda.
</p>

Hasilnya:

Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat. Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari atas ke bawah, itu terserah anda.

<p align="justify">
Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar
barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat.
Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang
paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari
atas ke bawah, itu terserah anda.
</p>

Hasilnya:

Belajar program dari dasar membuat kita paham. Jika kita terus belajar barulah kita bisa membuat program seperti yang orang lain buat. Semua orang mengejar cara singkat, sehingga banyak yang tau tapi kurang paham. Tapi balik lagi anda ingin belajar dari bawah ke atas atau dari atas ke bawah, itu terserah anda.

Baca Juga Tips Belajar HTML

Popular posts from this blog

Cara Menggunakan Template Admin LTE Sebagai Template Web Dinamis

Cara membuat Link ke Halaman lain dan Link ke bagian Halaman

Aplikasi CRUD menggunakan Template Admin LTE